Posts

Showing posts from December, 2018

Filsafat Pendidikan

Pada perkuliahan filsafat pendidikan hari Selasa, 4 Desember 2018 bapak aniq selaku dosen pengampu mengatakan bahwa beliau menyukai filsafat dari Ki Hajar Dewantara yaitu “Laku Urip” yaitu sebuah tindakan, jati diri, tindakan, menjati dirikan diri untuk memperlakukan diri pada laku yang sisi, laku kehidupan, bukan penghidupan. Laku kehidupan dan penghidupa itu berbeda. Kehidupan itu kita memaknai nilai-nilai hidup itu, tetapi jika penghidupan adalah materi-materi hidup. Maka yang harus dicari adalah nilai-nilai hidup. Mengutip dari perkataan Presiden pertama Indonesia yaitu Ir. Seokarno yang mengatakan bahwa setelah kemerdekaan, ada perang yang lebih besar lagi yaitu perang melawan bangsa sendiri. Melawan bangsa sendiri itu sejatinya adalah perlawanan yang sangat besar. Menurut pak aniq dalam kampus kita dapat mengkategorikan kekuasaan pengetahuan,  kekuasaan ilmu. Terkadang jika ada yang berbeda dengan pandangan kita maka kita akan menganggap itu sebagai suatu kesalahan. Misalkan de